detikInet
Wikipedia Bantah Jadi Sarang Pedofilia
Sebuah investigasi mengungkap bahwa Wikipedia telah menjadi 'sarang' bagi para pedofilia. Jelas, Wikipedia membantah hal tersebut dan mengatakan sangat membenci tindakan pedofilia. Hanya saja ketegasan Wikipedia ini masih disangsikan. Kenapa?
Selasa, 29 Jun 2010 15:08 WIB







































