Mercedes-Benz S 680 Guard akan tetap mengawal setiap iring-iringan mobil Presiden Prabowo, kendati dia bakal lebih sering menggunakan Maung MV3 Garuda.
Mobil Wakil Presiden terpilih, Gibran, meninggalkan kediaman Prabowo di Hambalang, Bogor. Mobil itu meninggalkan lokasi di tengah pembekalan calon wamen.