Pemda DIY menegaskan warganya hanya boleh mudik di dalam area DIY. Jika nekat keluar dari perbatasan, warga dipastikan bakal terkena penyekatan petugas.
Kementrian Energi dan Sumber Daya Mineral menetapkan 20 situs di DIY menjadi warisan geologi. Situs ini tersebar di Gunungkidul, Bantul, Sleman dan Kulonprogo.
Pelaku pariwisata dan pekerja transportasi menerima vaksin Covid-19 dosis pertama di Candi Prambanan, Sleman, Senin (5/4/2021). Termasuk, Rama dan Shinta.
Kunjungan wisatawan ke beberapa destinasi di Kabupaten Sleman saat libur Paskah 2021 meningkat. Dinas Pariwisata Sleman mencatat ribuan wisatawan berlibur.