detikNews
Jaksa: Andi Narogong dan Setya Novanto Dapat Fee Rp 574,2 M dari e-KTP
Dana proyek e-KTP Rp 5,9 triliun dikorupsi hampir setengahnya. Andi Narogong dan Setya Novanto total menerima Rp 574,2 miliar.
Senin, 14 Agu 2017 14:43 WIB







































