detikRamadan
Meriahnya Tradisi Pukul Bedug Ala Turki di Saat Sahur
Turki memiliki sejumlah tradisi unik yang dilakukan selama Ramadan. Salah satunya adalah tabuhan bedug sekelompok pria yang berkeliling di jalanan kota saat sahur.
Sabtu, 28 Jun 2014 11:13 WIB







































