detikNews
Diuntungkan Karena Masalah Demokrat, Golkar Bersyukur
Lingkaran Survei Indonesia (LSI) menyebut Golkar sebagai pihak yang paling diuntungkan dari adanya polemik kasus Nazaruddin yang menimpa Partai Demokrat. Bagaimana tanggapan Golkar terkait hal ini?
Senin, 13 Jun 2011 00:37 WIB







































