detikNews
Mega Tak Hobi, Tapi Tahu Soal Sepakbola
Selain Soekarno, hanya Presiden SBY yang kerap hadir langsung menyaksikan timnas sepakbola Indonesia berlaga. Sedangkan Presiden RI kelima, Megawati Soekarnoputri tidak hobi sepakbola, namun tetap memberi dukungan saat timnas bertanding.
Kamis, 16 Des 2010 18:41 WIB







































