Amali menyampaikan arahan Airlangga akan dijadikan pedoman umum untuk menyelenggarakan kegiatan- kegiatan keolahragaan di wilayah PPKM luar Jawa dan Bali.
Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyebut, Presiden RI Joko Widodo menginstruksikan agar WSBK di Sirkuit Mandalika dapat dihadiri penonton.
Wacana menggulirkan Liga 2 dengan kehadiran penonton kembali mencuat. Menko Perekonomian Airlangga Hartarto meminta adanya pengkajian terkait hal tersebut.
Penunggakan gaji hampir selalu menghiasi gelaran Liga 2. Musim ini hal yang sama juga kembali terulang karena empat klub plus Persis Solo masih menunggak.
Laga perdana Liga 2 Grup C bergulir di Stadion Manahan, Solo, Minggu (26/9/2021) petang. Sejumlah tamu undangan dijadwalkan hadir dalam laga perdana tersebut.