Setelah terbongkarnya kasus Lapas Sukamiskin, Menkum HAM Yasonna Laoly mengaku diancam. Ancaman tersebut didapat dari 2 napi yang mendekam di Lapas Sukamiskin.
Lapas Nusakambangan lebih tepat untuk para napi yang masuk kategori berisiko tinggi seperti terorisme dan bandar narkoba. Napi Tipikor dianggap low risk.
Mengaku sudah mendapatkan izin resmi dari petugas Lapas Sukamiskin, sejumlah napi tipikor keberatan barang-barang `mewahnya` diambil paksa. Hal itu diungkapkan sejumlah napi tipikor saat dikunjungi rombongan anggota DPR yang dipimpin Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah Sabtu (28/7/2018). Rombongan Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah juga memeriksa kebenaran sel palsu Setya Novanto dan Nazarudin di Lapas Klas I Sukamiskin, Kota Bandung, Jawa Barat.
Seperti sudah menjadi tradisi. Pejabat yang menjadi Kalapas Sukamiskin tak bisa bertahan lama. Dalam 4 tahun ini, Yasonna sudah mencopot 5 Kalapas Sukamiskin.
Sejak membenahi Lapas Sukamiskin, Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly mengaku mendapat ancaman dari dua tokoh yang menjadi napi di lapas tersebut. Siapa mereka?