detikFood
Supermarket Terbesar di Inggris Larang Penjualan Permen di Sekitar Kasir
Jejeran camilan manis yang dipajang dekat kasir dapat menumbuhkan pola makan tak sehat terutama bagi anak-anak. Tesco, supermarket terbesar di Inggris melarang penjualan permen dan cokelat dari rak dekat kasir.
Jumat, 30 Mei 2014 11:40 WIB







































