detikHealth
Suhu di Beijing Tembus 41 Derajat Celcius, Warga Terancam Kena Heatstroke
Beijing mencatat rekor suhu terpanas bulan Juni setelah 60 tahun, dengan suhu menembus 41 derajat celcius. Warga diminta waspada, ini risiko yang diwanti-wanti.
Jumat, 23 Jun 2023 17:37 WIB







































