detikSport
Empat Ganda Indonesia Lolos ke Babak Kedua
Indonesia berjaya di nomor ganda. Sampai saat ini 'Merah Putih' berhasil meloloskan empat pasangannya di babak kedua Prancis Terbuka Super Series 2011.
Rabu, 26 Okt 2011 23:33 WIB







































