"Prabowo tidak mampu uraikan bagaimana policy-nya (kebijakannya) akan dia operasionalkan," kata Wakil Ketua TKN Arsul Sani membela Luhut Binsar Pandjaitan.
Menko Maritim Luhut menyindir tokoh yang berjanji menurunkan harga beras hingga telur dalam waktu 100 hari. BPN Prabowo-Sandiaga meyakini Prabowo mampu.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan menyinggung tokoh yang berjanji akan turunkan harga beras hingga telur dalam waktu 100 hari.
Menko Kemaritiman, Luhut Binsar Panjaitan mengaku jengkel dengan pihak-pihak yang menganggap capaian pemerintah dalam program dana desa sebagai kebohongan.