Biasanya cokelat diisi dengan kacang tanah, almond, atau selai buah. Tapi, pastry chef satu ini membuat isian unik dengan serangga cicada. Seperti apa rasanya?
Seorang peselancar di California tewas dalam serangan Hiu. Kini pantai Morro Bay telah ditutup dan pihak berwenang mengimbau agar warga untuk menjauhi pantai.
Jokowi memberi perhatian soal kemunculan pinjaman online atau pinjol yang merugikan masyarakat. Polisi kemudian bergerak menindak sejumlah kantor pinjol.