Real Madrid kehilangan Sergio Ramos untuk tiga laga mendatang karena cedera hamstring. Tanpa sang kapten, bisa memenangi semua laga tersebut Los Blancos?
Inter Milan memperpanjang puasa kemenangan usai seri di markas Atalanta. Pelatih Inter Antonio Conte mengatakan, timnya imbang karena kurang insting membunuh.