detikNews
Dolly Ditutup, Dijadikan Fasilitas Umum
Lokalisasi Dolly Surabaya Jawa Timur ditutup pemerintah kota Surabaya secara permanen awal tahun depan. Anggaran sebesar Rp 25 miliar digelontorkan untuk mengubah wajah lokalisasi menjadi lokasi umum.
Kamis, 12 Des 2013 07:22 WIB







































