detikNews
Sandiaga Uno Merasa Difitnah Terkait Kasus Depo Minyak di Balaraja
Pengusaha Sandiaga Uno menolak tudingan Eggi Sudjana terkait proyek pembangunan depo minyak di Balaraja, Tangerang, Banten. Sandiaga merasa difitnah dalam kasus itu.
Kamis, 02 Des 2010 17:36 WIB







































