detikNews
Potongan Jempol Kaki di Pondok Aren Ternyata Milik Korban Kecelakaan
Pemilik potongan jempol kaki yang ditemukan Minggu (13/11) siang akhirnya diketahui. Dia adalah Feri Ferzah (23) yang ternyata merupakan korban kecelakaan.
Senin, 14 Nov 2016 13:59 WIB







































