detikSport
Simon Out dari Tim Piala Sudirman
Taufik Hidayat termasuk dalam 16 pemain yang akan mewakili Indonesia di perhelatan Piala Sudirman 10-15 Mei 2005. Namun Simon Santoso urung disertakan.
Senin, 04 Apr 2005 19:20 WIB







































