Musim semi sudah tiba. Sepuluh taman ini menunjukkan bunga-bunga bermekaran, tapi traveler harus tahan untuk menyaksikannya dari jauh saat pandemi virus Corona.
UEA dikabarkan merombak dan melonggarkan sejumlah aturan di negara itu. Perombakan itu mulai dari dibolehkannya kumpul kebo hingga pelonggaran pembatasan miras.