Dua petugas sekuriti di Bogor menangkap pria diduga copet dekat Halte Bappeda Kota Bogor. Pelaku kini ditahan di Polresta Bogor Kota untuk pemeriksaan.
Viral video pria melakukan pencurian ponsel di gerai ayam geprek di Dramaga, Bogor. Pelaku pura-pura membeli ayam geprek, lalu menggasak HP milik penjual.
Polisi mengungkap siasat bejat pemuda berinisial MF (25) memerkosa ABG perempuan berusia 15 tahun hingga hamil di Gunung Sindur, Bogor. Korban dicekoki miras.