detikSumut
Tandang ke Kandang PSMS Medan, Semen Padang FC Bawa Misi Curi Poin
Semen Padang FC akan bertandang ke kandang PSMS Medan pada Senin (26/9) besok. Semen Padang menargetkan mencuri poin pada laga kali ini.
Minggu, 25 Sep 2022 15:28 WIB







































