detikNews
Minyak Mentah Merembes di Area Tambang Batubara
Lokasi areal tambang batubara PT Lanna Harita Indonesia (LHI) yang beroperasi di Kecamatan Muara Badak, Kaltim, mengeluarkan minyak mentah. Minyak tersebut keluar dari perut bumi tepatnya di Pit 59 dengan kedalaman topografi -3 dari permukaan laut.
Sabtu, 13 Sep 2008 19:09 WIB







































