detikSport
Raikkonen 'Ganggu' Hari-hari Alonso di Jepang
Sungguh sial nasib Fernando Alonso di GP Jepang kali ini ketika harapannya untuk menuai poin musnah. Satu sosok yang dinilai Alonso membuat hari-harinya tak menyenangkan adalah Kimi Raikkonen.
Minggu, 07 Okt 2012 19:13 WIB







































