Leica secara resmi meluncurkan kamera varian Leica M rangefinder barunya yang dinamakan Leica M10-R mengusung 40MP. Bagaimana kemampuannya? Simak reviewnya.
Xiaomi mengadakan sesi teardown lewat konferensi video untuk mengintip isi Poco F2 Pro, ponsel Snapdragon 865 dengan harga mulai Rp 7 juta. Seperti apa sih?
Ducati makin serius memproduksi sepeda, di samping motor high-end. Pabrikan Italia itu terjun lebih dalam ke dunia pergowesan dengan meluncurkan sepeda lipat.
Pesepeda wajib gunakan jalur sepeda, usahakan untuk selalu menggunakan jalur sepeda di ruas jalan yang tersedia, jaga jarak 1,5 meter dengan kendaraan lain.