detikTravel
Wah! Taman Tertua di Barcelona Ada Labirinnya
Barcelona di Spanyol punya banyak taman yang cantik. Dari semua taman yang ada di sana, Taman Labirin Horta disebut-sebut sebagai yang tertua di kota ini. Menariknya lagi, taman tersebut dilengkapi labirin!
Kamis, 05 Mar 2015 19:00 WIB







































