detikNews
Sinyal 'Koalisi Senyap' Prabowo-Hatta dengan Partai Demokrat
Partai Demokrat yang menegaskan sikap netral di Pilpres memberi ruang Prabowo-Hatta menyampaikan visi-misi di depan kadernya. Apakah ini sinyal PD mengarahkan kadernya mendukung Prabowo-Hatta?
Minggu, 01 Jun 2014 17:41 WIB







































