detikFinance
Jasa Marga Ngotot Bertahan Jadi Operator Suramadu
Jasa Marga memastikan akan mengikuti tender pengoperasioan jalan tol Jembatan Suramadu di 2011. Perseroan masih menjadi operator sampai April 2011.
Selasa, 11 Jan 2011 10:58 WIB







































