Arsenal terus menjaga minat terhadap gelandang Real Sociedad Mikel Merino. Tapi eks bek The Gunners William Gallas merasa kebutuhan tim saat ini berbeda.
Luca Toni menilai Pep Guardiola telah 'merusak' sepak bola. Eks penyerang Timnas Italia itu menyebut penggunaan false nine ala Guardiola menyulitkan kariernya.
Eks striker Timnas Italia Luca Toni menilai Pep Guardiola telah 'merusak' sepak bola dan juga kariernya. Manajer Manchester City itu menanggapi dengan santai.
Premier League 2024/2025 akan resmi dimulai akhir pekan ini. Mantan bek timnas Inggris Jamie Carragher memprediksi siapa saja yang bertarung buat titel juara.
Cristiano Ronaldo percaya Kylian Mbappe akan mencapai puncak karir di Real Madrid dan meraih Ballon d'Or. Mbappe menunjukkan performa menjanjikan di LaLiga.