Pengungkapan kasus meninggalnya mahasiswa UNS, Gilang Endi Saputra, saat mengikuti Diksar Menwa semakin memunculkan sejumlah fakta baru yang mengemuka.
UNS Solo akan memberikan pendampingan hukum bagi keluarga Gilang Endi Saputra mahasiswa yang meninggal saat mengikuti Diksar Menwa, dan panitia kegiatan itu.
Panitia dan peserta Diksar Menwa UNS Solo masih menjalani pemeriksaan polisi terkait tewasnya Gilang Endi Saputra. Kini mereka tinggal sementara di Asrama UNS.
Persebaya Surabaya meraih kemenangan atas PSS Sleman dalam pertandingan BRI Liga 1 2021. Bajul Ijo menang 3-1, dengan dua gol disumbangkan Taisei Marukawa.