detikHealth
Tersadar dan Merasakan Sentuhan Dokter Saat Mau Dioperasi, Alexandra Stres
Ketika menjalani sebuah operasi, umumnya pasien diberikan anestesi sehingga tak merasakan sensasi nyeri yang muncul. Namun yang dialami oleh Alexandra Bythell (36) justru berbeda. Ia justru sempat tersadar sesaat sebelum operasi.
Kamis, 17 Apr 2014 16:30 WIB







































