Para pengunjuk rasa membawa bendera Palestina sepanjang 18 meter dan spanduk merah besar bertuliskan slogan demonstrasi, "Tunjukkan kartu merah kepada Israel".
Kementerian Kesehatan Palestina mengatakan sedikitnya dua orang ditembak mati oleh tentara Israel dalam insiden yang terjadi di dekat kota Nablus, Tepi Barat.
Kepala Basarnas RI Marsdya TNI Kusworo mengungkap kronologi insiden terjatuhnya Anggota Basarnas Jayapura yang coba menolong warga yang hendak bunuh diri.