detikHot
The Changcuters Ingin Curi Perhatian di Summer Sonic 2015
Grup band The Changcuters dipastikan tampil dalam festival berkelas dunia Summer Sonic 2015. Anak-anak muda 'begajulan' asal Bandung itu pun berharap bisa mencuri perhatian.
Senin, 03 Agu 2015 12:45 WIB







































