detikNews
Para Hakim Agung Menggugat, Mengapa Tidak Sekalian Meminta KY Dibubarkan?
Para hakim agung keberatan dengan peran Komisi Yudisial (KY) ikut serta dalam seleksi pengangkatan hakim. Alhasil, pemakai toga emas itu menggugat UU KY ke Mahkamah Konstitusi (MK).
Selasa, 31 Mar 2015 15:57 WIB







































