Sepakbola
Barcelona Gaet Alves
Barcelona memastikan telah mendapatkan bek kanan Daniel Alves dari Sevilla dengan nilai tebusan berkisar 23.5 juta poundsterling (sekitar Rp432 milyar).
Rabu, 02 Jul 2008 22:35 WIB







































