Kiper Everton, Jordan Pickford, melakukan psywar kepada Erling Haaland sebelum penalti. Hasilnya, Haaland gagal mencetak gol dan laga berakhir imbang 1-1.
Manchester City sedang mencari kebangkitan di laga Boxing Day melawan Everton. Apakah momen ini membuat The Citizens makin babak belur atau jadi pemenang?