detikNews
Airlangga Pastikan Golkar Tak akan Tinggalkan Jokowi
Airlangga Hartarto memastikan Golkar tetap setia mendukung Jokowi. Dia membantah Golkar akan menarik diri dari kubu Jokowi bila tak mendapat jatah cawapres.
Rabu, 11 Jul 2018 19:08 WIB







































