detikNews
Diduga Ada Aksi Kekerasan, Diksar di Makassar Dibubarkan Polisi
Polsek Tamalate, Makassar, membubarkan kegiatan Pendidikan Dasar (Diksar) SMK Gunung Sari. Diksar dibubarkan karena diduga ada aksi kekerasan.
Minggu, 01 Nov 2015 12:26 WIB







































