detikNews
Aksi Brutal Gerombolan Bermotor, Ini Ciri-ciri Perusak Pos Satpam di Gesat
Ciri-ciri pelaku perusakan dan penyerangan dua bangunan pos satpam di Gedung Sate atau kantor Gubernur Jabar Ahmad Heryawan terekam kamera CCTV yang berada di area kejadian. Rekaman CCTV milik Pemprov Jabar ini bisa menjadi petunjuk polisi untuk mengungkap identitas pelaku yang beraksi menggunakan sepeda motor.
Senin, 24 Nov 2014 16:57 WIB







































