Wakil Direktur Utama Bank Mandiri, Hery Gunardi mengatakan roadmap pengembangan platform digital itu secara agresif telah dibangun selama tiga tahun terakhir.
Pemprov DKI mengaku situs pemantauan virus corona miliknya terkena serangan distributed denial of services (DDoS). Namun pengamat keamanan meragukan klaim ini.