detikNews
Turis Jepang Negatif Flu H1N1
Bali masih aman dari serangan flu H1N1 atau dikenal juga dengan flu babi. Seorang turis Jepang Kuri Akira (50) yang dirawat di RSUP Sanglah Denpasar dinyatakan negatif flu H1N1.
Jumat, 29 Mei 2009 13:13 WIB







































