detikNews
Beralasan Jalani Ritual, 8 Pendaki Menolak Dievakuasi dari Puncak Lawu
Di tengah kebakaran hutan Gunung Lawu, ada 8 pendaki yang nekat berada di puncak. Mereka tak mau dievakuasi dengan alasan tengah menjalani ritual.
Rabu, 21 Okt 2015 16:57 WIB







































