Izin ekspor konsentrat terbit selambat-lambatnya 2 hari setelah semua persyaratan terpenuhi. Amman Mineral sudah memenuhi semua syarat sejak 2 hari lalu.
Menteri Perdagangan, Enggartiasto Lukita, menghapus wajib perpanjangan SIUP. Aturan ini dibuat dalam surat edaran dan disebar ke Gubernur, Bupati/Wali Kota.