Direktur Eksekutif Algoritma Research and Consulting Aditya Perdana, meyakini batalnya PDIP mengusung Anies di Jakarta atau Jabar disebabkan hal yang sama.
Masa jabatan Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono segera berakhir pada 17 Oktober. DPRD bakal menggelar rapat membahas usulan nama kandidat Pj Gubernur.
Pasangan Pramono-Rano mengumumkan tim pemenangan Pilkada Jakarta. Pemeran serial Si Doel, Cornelia Agatha dan Maudy Koesnaedy, diumumkan tergabung dalam tim.
Dharma Pongrekun dan Kun Wardana penuhi syarat calon independen di Pilgub Jakarta. Eks penyidik KPK Aulia mengaku jadi salah satu korban identitas NIK dicatut