detikNews
Harta Kalla Bertambah Rp 81 Miliar Jadi Rp 204 Miliar
Cawapres Jusuf Kalla melakukan klarifikasi harta kekayaan ke KPK. Hasilnya, harta Kalla bertambah Rp 81 miliar menjadi Rp 204 miliar.
Kamis, 02 Sep 2004 11:52 WIB







































