detikCom
Kehabisan Ide Posting, Pakai Google Wonder Wheel!
Ada salah satu tools yang bisa kita manfaatkan untuk mengatasi problem kebuntuan ide ini. Namanya google wonder wheel. Tools ini sebenarnya ada di semua search engine google tapi letaknya ngumpet jadi harus kita buka dulu.
Jumat, 26 Mar 2010 08:21 WIB







































