detikOto
Pembatasan BBM Subsidi Bikin City Car Menjamur
Banyaknya masalah yang melingkupi dunia otomotif Indonesia mulai dari pembatasan pembelian bensin bersubsidi hingga kemacetan jalan yang makin menggurita diprediksi akan membuat mobil model city car menjamur.
Kamis, 27 Jan 2011 11:08 WIB







































