detikFinance
Antam Produksi 2,8 Ton Emas Dari Pongkor dan Cibaliung di 2012
PT Aneka Tambang Tbk (Antam) memproduksi 2.849 kg emas sepanjang 2012 lalu. Jumlah produksi ini meningkat dibandingkan 2011 yang sebesar 2.667 kg emas.
Jumat, 01 Feb 2013 10:28 WIB







































