detikNews
Gadis di Banyumas Nyaris Jadi Korban Pembunuhan oleh Kenalannya di FB
Media sosial seperti facebook rupanya masih menjadi sarana untuk para pelaku kejahatan melancarkan aksinya. Seperti yang dialami RR (18). Gadis asal Banyumas ini nyaris tewas karena dianiaya pelaku yang dikenalnya melalui facebook.
Rabu, 21 Mei 2014 11:51 WIB







































