Buku memoar berjudul 'The Room Where It Happened' karya John Bolton membuat publik heboh. Buku itu membongkar rahasia-rahasia Trump yang tak terekspos.
'Rahasia' Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump berkelebat usai eks penasihat keamanan nasional AS, John Bolton membongkarnya lewat sebuah buku memoar.
Influencer dari Nigeria, Raymon Abbas, sering banget mengunggah foto di atas jet pribadi dan mobil mewah. Dia diduga melakukan cyberscam senilai Rp 6,1 triliun.